طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيْضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ #menuntut ilmu wajib bagi setiap muslim# اطْلُبُوْا الْعِلْمَ وَلَوْ بِالصِّيْنِ #tuntutlah ilmu walau hingga ke negeri Cina#

Kamis, 16 April 2015

Tentang Maut

Maut itu bisakah Anda tahu datangnya? Siapa pun Anda  Beranikah Anda bilang  Maut itu ialah hayati nan lebih lapang  Dan benderang  Dari rasa sempit  Dan gelap kematian?  Maut itu ialah lubang hitam Segala kehidupan berakhir  Sedang rumah dunia  Hanya loka singgah para musafir  Sebenarnya maut itu  Hanyalah pintu nan tertutup  Dari rumah global nan dikepung kabut  Dan...
readmore »»  

Sabtu, 11 April 2015

Ibu: Malaikat Tuhan Paling Sempurna

Ada malaikat yang diturunkan Tuhan ke bumi untuk menjaga kita. Malaikat dengan ribuan cinta, bahkan ia pun rela melepas sayapnya untuk menjaga dan menyelamatkan kita dalam keadaan apapun. Dari wajah malaikat ini, tak sedikitpun gurat sedih dan lelah yang akan kita temui demi memenuhi semua yang kita inginkan. Malaikat itu diberi nama...
readmore »»  

Rabu, 01 April 2015

BERKARIR DI BANK INDONESIA? HAYOO IMPIAN SIAPA?

Kalau kau pernah takut mati… sama…Kalau kau pernah patah hati… aku… juga… iyaDan sering kali sial datang dan pergi…Tan…pa permisi… kepadamu… Suasana hati… tak peduli…Kalau kau kejar mimpimu… salutKalau kau ingin berhenti… ingat ‘tuk mulai lagi…Tetap semangat … dan teguhkan hati…Di… setiap hari… sampai nanti… sampai mati…Kadang… memang… cinta yang terbagi…Kadang… memang… sering… kali… mimpi tak terpenuhi…Sering kali…Tetap...
readmore »»  

Senin, 02 Februari 2015

Dekat di Hati by Abang-abang RUN

Dering telfonku membuatku tersenyum di pagi hariKau bercerita semalam kita bertemu dalam mimpiEntah mengapa aku merasakan hadirmu di siniTawa candamu menghibur saat ku sendiri Aku di sini dan kau di sanaHanya berjumpa via suaraNamun ku selalu menungguSaat kita akan berjumpa Meski kau kini jauh di sanaKita memandang langit yang samaJauh di mata namun dekat di hatiDering telfonku membuatku tersenyum di pagi hariKau bercerita...
readmore »»  

Minggu, 01 Februari 2015

Untukmu Aku Bertahan By Abang Afgan...

Tenanglah kekasihkuKu tahu hatimu menangisBeranilah dan percayaSemua ini pasti berlaluMeski takkan mudahNamun kau takkan sendiriKu ada di siniUntukmu aku akan bertahanDalam gelap takkan ku tinggalkanEngkaulah teman sejati, kasihkuDi setiap harikuUntuk hatimu ku kan bertahanSebentuk hati yang ku nantikanHanya kau dan aku yang tahuArti cinta yang telah kita punyaBeranilah dan percayaSemua ini pasti berlaluMeski takkan mudahNamun...
readmore »»  

Rabu, 14 Januari 2015

1000 Tahun Lamanya by Abang Tulus

Bila, kau sanggup untuk melupakan diaBiarkan aku hadir dan menata,Ruang hati yang telah tertutup lamaJika, Kau masih ragu untuk menerimaBiarkan hati, Kecilmu bicaraKarena kuyakin kan datang saatnya(Bridge:)Kau jadi bagian hidupkuKau jadi bagian hidupku(Reff:)Takkan pernah berhenti, Untuk selalu percayaWalau harus menunggu, Seribu tahun lamanyaBiarkanlah terjadi, Wajar apa adanyaWalau harus menunggu, Seribu tahun lamanyaJika,...
readmore »»  

Minggu, 11 Januari 2015

A Night Before Monday Welcome Me!

I have a lot of quotes today from my friends in Linkedin (u can find me also there if u have an account in LinkedIn.) I wanna share those quotes to you guys. Why do I wanna u to read them? Simple, just because I wanna share something. By sharing I can forget all the problems; Everything, anything.. I can't find someone yet to listen...
readmore »»  

Minggu, 04 Januari 2015

Some - By: Soyu, JunggiGo

Sometimes, I get annoyedwithout even knowing. But myfeelings for you haven’t changedMaybe I’m the weird one, I thoughtAs I struggled by myself While tossing and turning alone inan empty room. The TV plays rerunsof yesterday’s dramaAs I hold my phone thatdoesn’t ring until I sleep These days, it feels like you’re mine,it seems like you’re mine but notIt feels like I’m yours,it seems like I’m yours but notWhat are we?I’m confused,...
readmore »»  

Sabtu, 03 Januari 2015

Ada Apa dengan Impian?

Pernah punya impian? Saya yakin, semua orang yang masih bernafas hingga hari ini pasti pernah memiliki mimpi. Mimpi membuat hidup jadi hidup. Setiap hari, setiap pagi yang difikirkan adalah "apa yang harus dilakukan hari ini, agar mimpi-mimpi itu semakin dekat". Inilah fikiran para pemenang dan penggapai mimpi. Saya pun begitu. Setiap...
readmore »»  

Kamis, 09 Oktober 2014

Palingan Hingga Nyongkolan: Seribu Cerita Budaya Tanah Pelecing (!)

Harta karun di Timur Indonesia ini telah menjamur namanya hingga ke seluruh dunia. Banyak pelancong datang untuk memastikan serpihan surga yang terjatuh di tanah Indonesia. Lombok, adalah nama pulau kecil yang begitu kaya akan pesona perawannya alam. Satu dari dua pulau kecil yang menyusun Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Kekayaan alam...
readmore »»